Pemicu Stress di Dunia Kerja
- Kurangnya perhatian manajemen terhadap pekerja
- Terbatasnya waktu dalam merampungkan pekerjaan
- Perubahan tipe pekerjaan
- Ambiguitas peran dan kerangka kerja
- Konflik Peran
- Ambisi berlebihan yang mengakibatkan frustasi
Sumber: Tempo, 8 Desember 2008
1 Komentar untuk "Pemicu Stress"
Bagus ... kalau yang gak sempat baca di Tempo masih bisa nemu di Blog....
Posting Komentar